ESET Internet Security 10 (BETA) 2017 Pro

13.53.00
ESET Internet Security 10
Pada postingan sebelumnya saya sudah membagikan artikel mengenai ESET NOD32 Antivirus 10 (BETA) 2017 Pro, kali ini saya akan membagikan ESET Internet Security 10 (BETA) 2017 Pro.
Seperti sebelumnya, Antivirus merupakan sebuah software penting dalam menjaga keamanan sistem operasi yang sedang kita gunakan agar tidak terkena ancaman dari malware yang sangat berbahaya, yang dapat merusak, mencuri, menghilangkan, serta menggunakan data atau informasi yang kita miliki. Pentingnya dalam memilih antivirus untuk dipasang pada komputer kita, selain memiliki perlindungan yang ampuh dalam memerangi virus harus juga user-friendly.
Salah satu perusahaan antivirus terbaik dari beberapa perusahaan lainnya saat ini adalah ESET. ESET memang merupakan salah satu perusahaaan di bidang software yang memfokuskan diri pada perlindungan system komputer. Selain ESET NOD32 Antivirus yang mereka keluarkan, ESET juga mengeluarkan produk lainnya yang bernama ESET Internet Security. apa perbedaannya? pada dasarnya sama saja yaitu melindungi sistem operasi dari ancaman virus atau malware. Namun, pada versi Internet Security ini fitur yang ditawarkan terbilang sangat lengkap dibandingkan dengan versi NOD32 Antivirus nya. Pada ESET Internet Security, selain memfokuskan perlindungan system offline komputer, ESET internet Security memiliki perlindungan yang memfokuskan pada system online atau yang berhubungan dengan Internet. Ya tentu saja dari namanya juga ESET Internet Security sudah pasti Perlindungan Internet. hehe.

Fitur Selengkapnya dari ESET Internet Security:
  • Antivirus dan Anti-Spyware
  • Anti Phising
  • Exploit Blocker
  • Script-Based Attack Protection
  • Parental Control
  • Personal Firewall
  • Anti Spam
  • Network Attack Protection
  • Botnet Protection
  • Banking and Payment Protection
  • Webcam Protection
  • Home Network Protection
Dibandingkan dengan ESET NOD32 Antivirus yang hanya memiliki 4 fitur dari semua fitur diatas, tentu ini menjadi keunggulan tersendiri. Walaupun demikian, keduanya sangatlah ampuh dalam membasmi malware atau virus komputer.
Pada ESET Internet Security, setelah menginstal pasti kalian akan menemukan sebuah shotcurt yang bernama "ESET Banking and Payment Protection" nah jika dibuka akan seperti ini.
ESET 10 - ESET Banking and Payment Protection
Fitur tersebut berfungsi untuk melindungi browser anda atau jendela browser yang disertai pengamanan  khusus agar pada saat menggunakan Layanan Banking atau melakukan pembayaran secara online menjadi lebih aman, kurang lebih begitu.

Oke, bagi yang berminat dan penasaran merasakan kekuatan ESET Internet Security ini, silahkan download pada link berikut ini.

Catatan:
Jika serial number tidak berfungsi atau tidak cocok (bukan expired), pertama instal dahulu ESET 9, kemudian masukan serial number nya, setelah berhasil di verifikasi (dibutuhkan koneksi internet pada saat memverifikasi), instal ESET Internet Security 10 nya tanpa meng-uninstall dahulu ESET 9 nya, maka sudah dipastikan ESET Internet Security anda sudah berlisensi resmi atau Pro Version. Bagi yang membutuhkan ESET 9 (Antivirus atau Internet Security sama saja) silahkan download "DISINI"
Untuk Melewaty adf.ly, tunggu 5 detik lalu klik skip ad.
*Update: kalau tidak bisa menggunakan serial yang ada diatas, gunakan saja yang beta version, dengan cara, klik help and support lalu klik activate product kemudian klik free beta test, toh sama sama saja. hehe

Sekian postingan mengenai ESET Internet Security 10 (BETA) 2017 Pro. Terima Kasih!!
Previous
Next Post »
0 Komentar

Berkomentarlah dengan sopan dan menggunakan bahasa yang semestinya.

Diberdayakan oleh Blogger.